10 Hero Terbaik Mobile Legends Season 29
Mobile Legends: Bang Bang kini sudah memasuki musim ke-29. Itu artinya, kamu kini harus kembali lagi berjuang, agar bisa mencapai rank tertinggi di musim baru ini. Nah, di season 29 ini, Moonton, selaku developer MLBB, juga menghadirkan beragam perubahaan. Mulai dari sistem emblem yang baru, hingga memberikan buff kepada beberapa hero. Lalu hero apa sih yang cocok digunakan di season 29 ini? Berikut saya akan merekomendasikan 10 hero yang terbaik untuk digunakan di season 29. 1. Esmeralda Rekomendasi hero terbaik kepertama adalah esmeralda, setelah Moonton melakukan revamp emblem, hero yang satu ini pun bisa menjadi semakin kuat. Dengan penggunaan emblem yang baru, kamu bisa membuat Esmeralda memiliki Shield kuat, darah tebal, hingga sulit dibunuh oleh lawan. 2. Ruby Hero yang sudah jarang digunakan ini, nyatanya bisa menjadi kuat di Season 29. Tak heran, kalau Ruby bisa menjadi hero meta season 29 Mobile Legends (MLBB) terbaik. Dengan adanya revamp emblem terbaru, Ruby pun bisa m...